Jus Semangka

bismillah
semangka merupakan buah yang segar dan baik untuk kesehatan.adapun manfaat buah semangka ialah mengurangi kolestrol,mengobati gangguan liver,diabetes ,asma dan banyak lagi.Sebenarnya buah semangka ini enak juga kalo dimakan gitu aja tanpa harus dibuat jus,tapi lebih praktis memang jika di jus karna kita hanya menyerupnya.
Berikut cara mudah dan praktis membuat jus semangka:

Watermelon Juice (jus semangka)
sumber: catatan dapur putri

bahan:
1/2 buah semangka
gula secukupnya
500ml air matang
es batu

Cara Membuat:
1.potong-potong semangka dengan membuang bijinya.
2.siapkan blender,campur semua bahan kecuali es batu,lalu blender.
3.tuang dalam gelas saji,tambahkan es batu,sajikan.

***** selamat mencoba *****

0 komentar:

Posting Komentar